Dinas pendidikan dan kebudayaan memperingati hari pendidikan Nasional
2 Mei 2025
Dinas pendidikan dan kebudayaan memperingati hari pendidikan Nasional yang lasung dipimpin oleh bapak Lusi Wijaya,M.Pd selaku plt. Kepala Dinas pendidikan dan kebudayaan.